Garam Konsumsi merupakan satu satunya bahan dapur yang tidak akan pernah luput dalam kehidupan kita sehari hari. Tidak hanya untuk disajikan sebagai pelengkap bumbu dapur, namun garam sendiri kerap kali dimanfaatkan dalam pembuatan kue, pudding, dan berbagai jenis makanan lainnya. […]